1.1 PENGERTIAN HIMPUNAN
Jawablah pertanyaan di bawah ini!
- Pertanyaan ini terdiri dari 5 soal.
- Pilihlah salah satu alternatif jawaban antara Himpunan atau Bukan Himpunan.
- Jika jawaban kamu benar, akan muncul icon dan tulisan "Jawaban kamu benar".
- Jika jawaban kamu salah, akan muncul icon , tombol "Ulang", dan tulisan "Jawaban kamu salah".
- Tekan tombol "Ulang" untuk mengulang menjawab soal.
Soal 1 dari 5
Apakah kumpulan di bawah ini merupakan himpunan atau bukan himpunan?
Kumpulan nama museum di Kalimantan Selatan
Jawaban :
Apakah kumpulan di bawah ini merupakan himpunan atau bukan himpunan?
Kumpulan nama museum di Kalimantan Selatan
Jawaban :
Jawaban kamu benar
Pembahasan :
Kumpulan nama Museum di Kalimantan Selatan merupakan himpunan karena anggotanya dapat ditentukan dengan tepat dan memiliki karakteristik sama atau terdefinisi dengan jelas. Tahukah kamu museum di Kalimantan Selatan ada apa saja? Diantaranya adalah Museum Wasaka dan Museum Lambung Mangkurat.
Pembahasan :
Kumpulan nama Museum di Kalimantan Selatan merupakan himpunan karena anggotanya dapat ditentukan dengan tepat dan memiliki karakteristik sama atau terdefinisi dengan jelas. Tahukah kamu museum di Kalimantan Selatan ada apa saja? Diantaranya adalah Museum Wasaka dan Museum Lambung Mangkurat.
Jawaban kamu salah. Silahkan tekan tombol "Ulang".
Pembahasan :
Kumpulan nama museum di Kalimantan Selatan merupakan himpunan karena anggotanya dapat ditentukan dengan tepat dan memiliki karakteristik sama atau terdefinisi dengan jelas.
Pembahasan :
Kumpulan nama museum di Kalimantan Selatan merupakan himpunan karena anggotanya dapat ditentukan dengan tepat dan memiliki karakteristik sama atau terdefinisi dengan jelas.
Soal 2 dari 5
Apakah kumpulan di bawah ini merupakan himpunan atau bukan himpunan?
Kumpulan sungai di Banjarmasin yang sering dilewati klotok
Jawaban :
Apakah kumpulan di bawah ini merupakan himpunan atau bukan himpunan?
Kumpulan sungai di Banjarmasin yang sering dilewati klotok
Jawaban :
Jawaban kamu benar
Pembahasan :
Kumpulan sungai di Banjarmasin yang sering dilewati klotok bukan merupakan himpunan karena anggotanya tidak dapat ditentukan secara tepat dan jelas. Bisa saja menurutmu sungai Martapura merupakan sungai yang sering dilewati klotok, tetapi menurut temanmu tidak.
Pembahasan :
Kumpulan sungai di Banjarmasin yang sering dilewati klotok bukan merupakan himpunan karena anggotanya tidak dapat ditentukan secara tepat dan jelas. Bisa saja menurutmu sungai Martapura merupakan sungai yang sering dilewati klotok, tetapi menurut temanmu tidak.
Jawaban Kamu Salah. Silahkan tekan tombol "Ulang".
Pembahasan :
Kumpulan sungai di Banjarmasin yang sering dilewati klotok bukan merupakan himpunan karena anggotanya tidak dapat ditentukan secara tepat dan jelas. Bisa saja menurutmu sungai Martapura merupakan sungai yang sering dilewati klotok, tetapi menurut temanmu tidak.
Pembahasan :
Kumpulan sungai di Banjarmasin yang sering dilewati klotok bukan merupakan himpunan karena anggotanya tidak dapat ditentukan secara tepat dan jelas. Bisa saja menurutmu sungai Martapura merupakan sungai yang sering dilewati klotok, tetapi menurut temanmu tidak.
Soal 3 dari 5
Apakah kumpulan di bawah ini merupakan himpunan atau bukan himpunan?
Kumpulan hutan di Kalimantan yang lebat
Jawaban :
Apakah kumpulan di bawah ini merupakan himpunan atau bukan himpunan?
Kumpulan hutan di Kalimantan yang lebat
Jawaban :
Jawaban kamu benar
Pembahasan :
Kumpulan hutan di Kalimantan yang lebat bukan merupakan himpunan karena anggotanya tidak dapat ditentukan secara tepat dan jelas.
Pembahasan :
Kumpulan hutan di Kalimantan yang lebat bukan merupakan himpunan karena anggotanya tidak dapat ditentukan secara tepat dan jelas.
Jawaban kamu salah. Silahkan tekan tombol "Ulang".
Pembahasan :
Kumpulan hutan di Kalimantan yang lebat bukan merupakan himpunan karena anggotanya tidak dapat ditentukan secara tepat dan jelas.
Pembahasan :
Kumpulan hutan di Kalimantan yang lebat bukan merupakan himpunan karena anggotanya tidak dapat ditentukan secara tepat dan jelas.
Soal 4 dari 5
Apakah kumpulan di bawah ini merupakan himpunan atau bukan himpunan?
Kumpulan buah khas Kalimantan
Jawaban :
Apakah kumpulan di bawah ini merupakan himpunan atau bukan himpunan?
Kumpulan buah khas Kalimantan
Jawaban :
Jawaban kamu benar
Pembahasan :
Kumpulan buah khas Kalimantan merupakan himpunan karena anggotanya dapat ditentukan dengan tepat dan memiliki karakteristik sama atau terdefinisi dengan jelas. Tahukah kamu apa saja buah khas Kalimantan? Diantaranya adalah buah Kalangka, buah Mundar, buah Mentega, dan buah Ramania.
Pembahasan :
Kumpulan buah khas Kalimantan merupakan himpunan karena anggotanya dapat ditentukan dengan tepat dan memiliki karakteristik sama atau terdefinisi dengan jelas. Tahukah kamu apa saja buah khas Kalimantan? Diantaranya adalah buah Kalangka, buah Mundar, buah Mentega, dan buah Ramania.
Jawaban kamu salah. Silahkan tekan tombol "Ulang".
Pembahasan :
Kumpulan buah khas Kalimantan merupakan himpunan karena anggotanya dapat ditentukan dengan tepat dan memiliki karakteristik sama atau terdefinisi dengan jelas.
Pembahasan :
Kumpulan buah khas Kalimantan merupakan himpunan karena anggotanya dapat ditentukan dengan tepat dan memiliki karakteristik sama atau terdefinisi dengan jelas.
Soal 5 dari 5
Apakah kumpulan di bawah ini merupakan himpunan atau bukan himpunan?
Kumpulan motif kain sasirangan
Jawaban :
Apakah kumpulan di bawah ini merupakan himpunan atau bukan himpunan?
Kumpulan motif kain sasirangan
Jawaban :
Jawaban kamu benar
Pembahasan :
Kumpulan motif kain sasirangan merupakan himpunan karena anggotanya dapat ditentukan dengan tepat dan memiliki karakteristik sama atau terdefinisi dengan jelas. Tahukah kamu apa saja motif kain sasirangan? Diantaranya adalah iris pudak, kambang kacang, bayam raja, kulat karikit, dan naga balimbur.
Pembahasan :
Kumpulan motif kain sasirangan merupakan himpunan karena anggotanya dapat ditentukan dengan tepat dan memiliki karakteristik sama atau terdefinisi dengan jelas. Tahukah kamu apa saja motif kain sasirangan? Diantaranya adalah iris pudak, kambang kacang, bayam raja, kulat karikit, dan naga balimbur.
Jawaban kamu salah. Silahkan tekan tombol "Ulang".
Pembahasan :
Kumpulan motif kain sasirangan merupakan himpunan karena anggotanya dapat ditentukan dengan tepat dan memiliki karakteristik sama atau terdefinisi dengan jelas.
Pembahasan :
Kumpulan motif kain sasirangan merupakan himpunan karena anggotanya dapat ditentukan dengan tepat dan memiliki karakteristik sama atau terdefinisi dengan jelas.
*catatlah ke dalam buku catatanmu 😄
- Himpunan adalah kumpulan objek atau benda yang memiliki sifat sama dan dapat terdefisini dengan jelas.
- Bukan himpunan berarti objek atau benda tidak memiliki sifat yang sama dan tidak dapat ditentukan secara jelas.